Layanan Perbaikan (Repair)

Jangan menjual murah atau membuang peripheral komputer anda sebelum membawanya ke tempat workshop kami, siapa yang tahu peripheral yang anda anggap rusak masih bisa ditangani oleh tim repair kami yang telah berpengalaman.
Layanan Maintenance Kepal Computer lainnya adalah perbaikan (repair) peripheral meliputi Komputer, Laptop, Netbook, Lcd monitor dan Printer.



PERBAIKAN KOMPUTER
Berikut ini merupakan layanan perbaikan komputer yang biasa kami kerjakan:
  • Perbaikan desktop (pc)
  • Install software
  • Cleaning virus
  • Perbaikan Motherboard 
  • Upgrade bios pada motherboard
  • Power supply
  • Upgrade hardware
  • instalasi Jaringan (Lan), dsb

Berbagai jenis  troubleshooting pada komputer antara lain :
  • Komputer mati total 
  • Komputer blue screen
  • Komputer blank (tidak tampil dimonitor)
  • Komputer hank  
  • Komputer lambat (lemot) 
  • Komputer terkena virus
  • Komputer sering restart sendiri
  • Windows tidak bisa booting
  • komputer power down, dsb

PERBAIKAN LAPTOP / NETBOOK
Jasa perbaikan /repair Laptop, Netbook untuk semua merk :
Toshiba, Acer, Dell, Samsung, Lenovo, Asus, Fujitsu, Advance, Axioo, Sony Vaio, HP, Compaq, NEC, BENQ, Zyrex.

Jasa  perbaikan /repair laptop, netbook meliputi berbagai jenis troubleshooting antara lain :
  • Laptop mati Total
  • ReeBall  Chipset Vga / Bga
  • Laptop hang (Erorr)
  • Keyboard error
  • Lampu power berkedip 
  • Hardisk laptop bermasalah
  • Engsel laptop patah
  • Repair body laptop
  • Cable Flexible Lcd  
  • Laptop sering restart sendiri
  • Laptop layar bergaris Vertical 
  • Laptop layar bergaris horizontal
  • Perbaikan Mainboard Laptop
  • Ganti Motherboard Laptop

PERBAIKAN LCD MONITOR
Kami malayani jasa perbaikan monitor LCD dan LED untuk semua merk monitor dan berbagai jenis kerusakan, diantaranya :
  • LCD mati total
  • Tampilan layar polos ( lcd blank )
  • Tampilan layar bergaris vertikal / horizontal
  • Tampilan layar redup ( gelap )
  • Tampilan layar berubah warna
  • Lampu power berkedip - kedip
  • Bila monitor dihidupkan nyala sebentar
  • Panel control depan tidak berfungsi
  • Dan kerusakan lainnya

PERBAIKAN PRINTER INKJET
Perbaikan  segala jenis kerusakan pada printer anda seperti :
  • Printer mati total
  • Printer blinking (lampu led berkedip)
  • Printer error
  • Printer tidak terdetek oleh system
  • Hasil print tidak bagus
  • Dan kerusakan lainnya.

Selain itu, apabila anda ingin memodifikasi printer menggunakan system infus (CISS) silahkan menghubungi atau datang langsung ketempat workshop kami, beberapa merk printer inkjet yang biasa kami modifikasi adalah : EPSON, CANON, HP. untuk merk printer inkjet lainnya, silahkan konsultasikan dulu dengan kami.

Terima-kasih atas kunjungan Anda di website ini.
Untuk info dan layanan, Anda dapat menghubungi Customer Support kami :

support@kepalcomputer.com
Previous
Next Post »
Thanks for your comment